top of page
Projects
Micellar Water
Berawal dari sulitnya membuat face wash yang tidak membuat kulit agak pecah-pecah, se mild apapun surfactants nya di hidungku tetap stripping.
Bagaimana akhirnya bisa nemu di AI kayaknya, bahwa Micellar Water itu justru diciptakan karena di Perancis sana airnya agak keras (hars) ga tau menterjemahkannya. Jadi Micellar Water ini bisa mengangkat kotoran, minyak dan makeup tanpa perlu dibilas.
bottom of page




